Metode Belajar Praktis SD/MI Kelas 5 Tema 9 Benda-Benda di Sekitar Kita

Metode Belajar Praktis SD/MI Kelas 5 Tema 9 Benda-Benda di Sekitar Kita

Kode Buku: 0912180750
ISBN: 978-602-232-802-5
Penerbit: PT Masmedia Buana Pustaka
Tahun terbit: 2017
Jumlah Halaman: 160 halaman
Ketersediaan: Tersedia
Rp. 69.000
-+

Seri Metode Belajar Praktis untuk SD/MI ini sangat ideal sebagai pelengkap dan pendamping buku Tematik Terpadu untuk SD/MI. Buku ini dirancang secara khusus agar siswa dapat melatih dan mengasah pengetahuan dan keterampilan di masing-masing bidang studi secara mandiri. Selain itu, buku ini juga dapat digunakan sebagai sarana untuk mengukur pencapaian kompetensi dasar. Keunggulan buku ini adalah sebagai berikut. 

1. Setiap tema dibuat menjadi satu modul kerja yang terdiri atas empat subtema. Setiap subtema terdiri atas beberapa mata pelajaran, antara lain PPKn, Bahasa Indonesia,       Matematika, IPA, IPS, Seni Budaya dan Prakarya serta Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan.

2.Setiap mata pelajaran berisi materi yang sesuai dengan pemetaan kompetensi dasar yang ditetapkan pemerintah, serta Latihan yang berisi soal-soal yang bervariasi sesuai  dengan kompetensi dasar yang sedang dipelajari.

3.Soal-soal yang tersaji dalam buku ini dapat dijadikan sebagai sumber soal untuk PR, tugas harian, maupun berbagai bentuk evaluasi.

Tulis ulasan

Catatan: HTML tidak diterjemahkan!
    Jelek           Bagus